Berita
Home / Berita / Seminar PNK Sehari Bersama Bapak Moh. Zaim “Harmoni Pikiran & Jiwa untuk Pendidikan yang Bermakna”

Seminar PNK Sehari Bersama Bapak Moh. Zaim “Harmoni Pikiran & Jiwa untuk Pendidikan yang Bermakna”
2025-02-15
Tentang Hening yang memiliki tenaga untuk menyembuhkan luka bathin. Tentang Diam yang menciptakan ruang dan menimbulkan ide² kreatif. Tentang Harmoni yang merupakan suatu ketrampilan kelas tinggi…
Sabtu, 15 Februari 2025, para guru & staff mengikuti seminar PNK “Harmoni Pikiran & Jiwa untuk Pendidikan yang Bermakna” oleh Bapak Moh. Zaim. Berbagi pengalaman, menyuarakan pertanyaan, belajar memaafkan diri, dan mendengar bisikan nurani.
#EducationInHumanValues
#PendidikanNilaiNilaiKemanusiaan
#BrigjendKatamsoSchoolMedan
#SekolahBrigjendKatamsoMedan
#SekolahHebatKalauGurunyaHebat See less